Pencarian Realia

Seluruh naskah lengkap dapat dicari di pangkalan data penelitian realia dengan cara memasukkan sebuah atau lebih kata kunci. Sebagai langkah awal, salah satu dari nama subyek dapat dipergunakan sebagai kata kunci. Untuk membatasi jumlah hasil penelusuran, maka dapat dibuat dahulu sebuah kerangka atau jadwal waktu. Sesudah memilih satu atau lebih hasil penelusuran, peneliti dapat menekan tombol pada item realia untuk memanggil dengan tepat laman yang sesuai dengan versi Realia cetak. 

Dengan melakukan pencarian dalam realia, para peneliti dapat memperoleh lebih banyak hasil yang muncul terkait subyek-subyek realia. Misalnya, subyek ‘Banjermassing’ berisi 229 hasil atau realia. Apabila seorang peneliti mencari ‘Banjermassing’, maka jumlah realia yang relevan adalah 350. Apabila para peneliti kemudian menekan tombol ‘Tanggal’, maka semua 350 hasil pencarian itu akan tersusun secara kronologis. Apabila seorang peneliti mengklik sebuah pokok masalah dalam sebuah realia , misalnya tanggal 6 Februari 1660, maka peneliti akan dihantar menuju periode waktu dari realia tertentu. Dengan navigasi ini maka dimungkinkan untuk membandingkan naskah dari realia yang dipilih dengan naskah realia lain dari bulan atau tahun tertentu untuk mengetahui apakah ada kaitan dengan keputusan-keputusan yang diambil Pemerintah Agung, atau untuk meneliti fakta dan peristiwa yang terkait pada realium yang dipilih. Dalam kasus Banjermassing ini, peneliti akan dapat melihat bahwa realium tersebut terkait secara tepat dengan isi dari dua puluh dua keputusan dari pada memilih secara acak keputusan-keputusan yang dibuat oleh Pemerintah Agung selama bertahun-tahun, terkait pengangkutan dengan kapal dan misi-misi dagang dalam kategori ‘besending’ (pengiriman). Akan tetapi, realium yang sama juga dimasukkan dalam kategori Banjermasin. 


Anda mencari hal tentang: Subyek is Angreanen. Kami menemukan 9 hasil. sembunyikan hasil pencarian

Tanggal Deskripsi Rujukan arsip Subyek
23 Sep. 1738 Met het hoofd der Angrease rovers, zal, na bekomene satisfactie wegens ’t g’exteerde aan de Mochase scheepen een contract mogen aangegaan werden, tot ’t drijven van negotie in de Angrease havenen, 23 September 1738. file 982, folios 1483-1498 Angreanen
27 Okt. 1738 De voorgestelde expeditie tegens deese rovers, in een con­ventie van de heer van Imhoff met den Mallabaars com­mandeur van Golonesse, te overleggen en vast te stel­len, 27 October 1738. file 983, folios 1683-1692 Angreanen
6 Okt. 1739 De expeditie tegens de Angreanen, ten nadeele uytgevallen zijnde, zal een nadere uytrusting tegens die rovers wer­den g’excuseert, 6 October 1739. Angreanen
16 Sep. 1740 De Mallabaarse ministers werden gequalificeert, met d’An­greanen een contract van vreede en vriendschap aan te gaan, 16 September 1740. file 989, folios 1389-1410 Angreanen
29 Okt. 1754 Qualificatie aan de Souratse ministers om met deesen vorst nopens de verlossing der scheepelingen van de door hun vernielde Scheepen ‘Winmenium’ en ‘de Vreede’ te han­delen, mitsgaders te trachten een vreedens tractaat met hem aan te gaan, 29 October 1754. Angreanen
5 Sep. 1755 Idem, besogne, 5 September 1755. Angreanen
19 Maret 1756 De Regeering houd zich met het gedrag der officieren van de Scheepen voldaan, 19 Maart 1756. Angreanen
27 Agu 1756 En bevorderd den op het schip ‘de Vreede’ gecomman­deerd hebbende Simon Rooth tot capitain, 27 Augustus 1756. Angreanen
11 Okt. 1756 Het bekostigde tot lossing onzer gevangenen bedraagd ƒ 22.955,—, besogne, 11 October 1756. Angreanen